Indonesia memiliki banyak cerita rakyat yang tersebar di seluruh wilayahnya. Cerita rakyat ini biasa disampaikan turun-temurun melalui lisan. Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia berusaha melestarikan budaya tersebut dengan cara membukukannya.
Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa mempersembahkan Buku Bahan Bacaan Literasi Cerita Rakyat yang berasal dari 34 Provinsi di seluruh Indonesia sebagai pendukung Gerakan Literasi Nasional, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
Melalui buku-buku tersebut, masyarakat Indonesia dapat membaca cerita-cerita rakyat dari berbagai daerah serta dapat membacakan cerita tersebut kepada anak-anak mereka. Berikut ini salah satu buku cerita rakyat yang dapat Anda unduh (download) secara bebas:
- Judul = Ainun dan Manusia Daun: Cerita Rakyat dari Tanah Minahasa
- Penyadur = Suryami
-
Penyunting = Kity Karenisa
-
Ilustrator = Maria Martha Parman
-
Penata Letak = Asep Lukman Arif Hidayat
- Penerbit = Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa
- Kota Terbit = Jakarta
- Tahun Terbit = 2016
- Bacaan untuk = Siswa kelas 4-6 Sekolah Dasar
- Tautan unduh (download) = Cerita rakyat-Ainun dan manusia daun
Apabila tautan (link) rusak/buku elektronik (eBook) tidak dapat terunduh mohon beritahukan kepada kami melalui kolom komentar di bawah ini. Semoga bermanfaat. Terima kasih!